HSN 2021, Peluang Santri Sehari Menjadi Mentri

oleh -
oleh
Gambar: Sambutan Mentri Agama Republik Indonesia pada Launching Logo dan Tema Hari Santri 2021

Santri Milenial – Jadwal kegiatan HSN 2021 atau Hari Santri Nasional 22 Otober versi Kementrian Agama Republik Indoensia (Kemenag RI) sudah tersusun rapi, setelah mulalaui preses demi proses.

Yaqut Cholil Qoumas selaku Mentri Agama sudah meresmikan logo serta tema besar tentang peringatan Hari Santri 22 Oktober 2021 (HSN 2021), di gedung Auditorium HM Rasjidi, Kantor Kementrian Agama Pusat, Selasa 21/09/2021.

Pihak Dorektur Jendral Pendidikan Islam, Ali Ramdhani, mengatakan, kalau tema Hari Santri Nasional 2021 (HSN 2021) adalah, “Santri Siaga Jiwa dan Raga)”.

Menurutnya, bahwa sejak awal penetapan Peringatan Hari Santri Nasional pada tahun 20215 silam oleh Presiden Joko Widodo, pahak Kementrian Agama tidak sekalipun absen dalam mengadakan peringatan Hari Santri Nasional dengan tema yang bervariasi.

Baca juga: Dasar Pemikiran Logo Hari Santri 2021 Kemenag

“Pada 2016 mengusung tema ‘Dari Pesantren untuk Indonesia’. Di tahun 2017, mengusung tema ‘Wajah Pesantren Wajah Indonesia’. Kemudian di 2018 mengusung tema ‘Bersama Santri Damailah Negeri’. Sementara pada 2019, hari santri ‘bertema, Santri Indonesia untuk Perdamaian Dunia’. 2020, Santri Sehat Indonesia Kuat”.

Adapun tema peringatan Hari Santri Nasional 22 Oktober 2021ini, sesudah melalui berbagai tahapan panjang diskusi, hari santri tahun ini mengusung tema ‘Santri Siaga Jiwa dan Raga’,” ungkap Dhani.

Saat acara launching hari santri 2021 itu juga, Dhani menjabarkan jadwal kegiatan yang sudah siap untuk memeriahkan peringatan Hari Santri 2021, yang jatuh pada Hari Jumat tanggal 22 Oktober, di antaranya:

Pertama:-    Program Pesantren Virtual Exhibition.

Kedua: –       Sayembara Santri Siaga Jiwa Raga denga tema kepesantrenan

  • Sayembara “Surat Santri”.
  • Sayembara “Challenge Selamat Hari Santri”
  • Santri Sehari Menjadi Mentri”

Ketiga: –      Gerakan 22 Juta Masker untuk Santri.

Keempat: – Pergeralaran Malam Kebudayaan Santri.

Terakhir: –  Santriversary

No More Posts Available.

No more pages to load.